Buku panduan PLP 1 ini disusun dengan tujuan untuk dijadikan pedoman dalam melaksanakan PLP 1 di Sekolah/Madrasah bagi mahasiswa praktikan, Dosen Pembimbing (DP), dan Guru Pamong (GP). Semoga dengan hadirnya buku panduan ini dapat memperlancar pelaksanaan PLP 1 sehingga tujuan yang ditetapkan dapat dicapai